Wednesday, June 24, 2015

TUTORIAL PEMBUATAN FILTER VHF 3 TABUNG

Tutorial Pembuatan Filter VHF 3 Tabung
Cara membuat dan bahan-bahan pembuatan filter VHF 3 tabung beserta alat-alatnya


Bahan :

  1. Seng galvanis / seng talang 1,5 m
  2. Pipa aluminium 1,25" panjang 35 cm 3 (tiga batang)
  3. Pipa aluminium 1" panjang 35 cm 3 (tiga batang)
  4. Conector RG8 2 (dua) buah
  5. Mur-baut 12
  6. Klem 3 buah
  7. Ring 6 buah
  8. Paku ripet secukupnya,


Alat-alat :

  1. Meteran
  2. Guntng
  3. Palu
  4. Boor
  5. Solder


Cara pembuatan :

Potong seng denga ukuran
lebar : 9 + 22,5 + 9
Tinggi : 9 + 50 + 9
seperti dibawah ini .. untuk body

Body Filter
Body filter


Potong seng
Sekat : 10 + 8 sebanyak 2 lembar
Tutup : 21,5 X 49 sebanyak 1 lembar
seperti dibawah ini .. untuksekat dan tutup

Sekat dan penutup
Sekat dan penutup
Lipat bagian sekat, atas, bawah, kiri dan kanan, kurang lebih 1 cm

Sekat antar rongga
Sekat antar rongga
Lipat Bagian bodi, sesuai garis, dan beri lubang seperti pada gambar
sehingga jadi bak dengan ukuran 22,5 cm X 50 cm dan dengan kupingan melingkar 1 cm


Body yang sudah dilubangi
Body yang sudah dilubangi
Bagian bodi yang sudah dilobangi dan garis-garis untuk lipatan


Kemudian rangkai bodi dan sekat filter dengan cara disolder,
sehingga tampak pada gambar dan berikan lubang atas untuk baut tuning filter


Filter 90% jadi
Filter 90% jadi
Filter sudah 90% jadi tinggal tuning

Kawat penghubung antar rongga
Kawat penghubung antar rongga

Bagian ini yang nantinya kan menentukan kualitas filter dan memudahkan tuningnya

Penghubung ke conector
Penghubung ke conector
Tampak detail dalam ruang filter

Conector RX / TX
Conector RX / TX

Conector untuk TX / RX bolak balek sama tinggal tuningnya saja yang menentukan hasilnya

Bagian tuning
Bagian tuning
Bagian ini untuk tuning filter agar ditemukan frequensi yang tepat
Pokok'e dijamin muantap, sudah saya coba berulang-ulang dan hasilnya sangat bagus, biaya pembuatan diperkirakan sekitar Rp 250.000,-.
selamat mencoba .............

8 comments:

  1. Gak jelas boss... mending gambar pake skema / coretan tangan terus lengkapi yg pipa alumunium itu di apain..

    ReplyDelete
  2. Iya btul... gak kreatif.. blas.. semrawut

    ReplyDelete
  3. mohon bilamana tidak keberatan dikirim ke e-mail saya ya pascalis_h@yahoo.com karena kurang jelas dan kurang detail. terima kasih

    ReplyDelete
  4. hehe....ngblog smestinya yg kreatif bos,bikin kita bingung, klo pake skema sih bisa jelas

    ReplyDelete
  5. Klo beli harga berapa mas. Salam. Nanang H. 08159772161

    ReplyDelete